Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru PT Aplus Pacific Tahun 2024
PT Aplus Pacific memiliki pabrik pertama di Jakarta Barat. Dimulai dengan produksi casting plaster, readymixed jointing compound, cornice adhesive, gypsum compound dan gypsum fibre plaster board. Kami berkembang dan bertambah dengan produksi lain seperti skimcoat, tile adhesive, stopping compound, rangka plafon, atap seng (metal roofing), baja ringan (truss), mortar dan lain-lain.
PT Aplus Pacific merupakan solusi inovatif menyediakan material dinding – partisi, langit-langit, lantai dan produk bahan bangunan lainnya. Kami memiliki tiga lokasi pabrik di Rangkas Bitung prov Banten, Kapuk Poglar Jakarta Barat, Pasar Kemis Tangerang. Lokasi ke-4 kami berada di Gresik Jawa Timur yang dijadwalkan mulai produksi pada 2015, dimana total keseluruhan asset pabrik PT. Aplus PACIFIC mencapai 60 ha luas area produksi dan 16 ha area gudang.
Saat ini PT Aplus Pacific kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Desember 2023 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Posisi:
Supir Pengiriman – Penempatan area Rangkasbitung
Kualifikasi :
- Pendidikan Min. SLTA/Sederajat
- Min 1 Tahun pengalaman
- Memiliki SIM A/B
- Memahami kondisi kendaraan
- Memahami rute jalan, khususnya Jakarta – Rangkasbitung
- Sehat jasmani & Rohani
- Bersedia ditempatkan di Rangkasbitung
Tugas & Tanggung jawab :
- Bertanggung jawab terhadap kondisi kendaraan
- Menjaga dokumen kendaraan
- Bertanggung jawab atas muatan/Barang yang dibawa
- Bertanggung jawab menjaga keselamatan kendaraan
- Mengambil D.O dari pengiriman/membawa surat jalan
- Dapat bergabung secepatnya
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran ke alamat email berikut:
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online dan follow akun media lowongan kerja disini Media Sosial Rekrutmenrecruitment02.jkt@aplus.co.id
Subject email : Nama_Posisi_Penempatan
Contoh : Refina_Supir pengiriman_Rangkasbitung