Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT Maxindo Nusantara Group November 2021

 PT Maxindo Nusantara Group adalah salah satu perusahaan otomotif terbesar di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1975, kami memiliki pengalaman selama 42 tahun sebagai distributor untuk merk otomotif ternama, mengatur unit bisnis aftersales, memberikan jasa dan pengalaman berkualitas tinggi ke konsumen, mengembangkan standar kualitas dan identitas perusahaan, inventori, dukungan finansial dan membangun struktur organisasi serta proses bisnis, memastikan tingkat kepuasan konsumen tinggi juga ROI optimal.



Admin Kendaraan

Kualifikasi :

Pria usia maksimal 35 Tahun
Pendidikan minimal D3 atau S1 semua jurusan
Memiliki pengalaman sebagai Admin Kendaraan minimal 1 tahun
Memiliki SIM A & C
Wajib bisa membawa mobil
Menguasai MS Office (Word, Excell, dll)
Dapat bekerjasama dengan team, mampu bekerja dibawah tekanan,berintegrasi,tanggung jawab, jujur dan disiplin.

Cara Melamar:

Jika Anda salah satu kriteria yang ada di kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim CV lengkap terbaru Anda melalui email ke:

y.siahaan@nas.co.id dan cc ke: n.agustina@nas.co.id

Dengan subject email: “Admin Kendaraan”