Lowongan Kerja PT Tri Adi Bersama (Anteraja) Juli 2021
(Anteraja) adalah perusahaan penyedia jasa pengiriman barang berbasis
teknologi yang melayani pengiriman ke kota-kota besar di Indonesia.
Anteraja akan terus bergerak dengan mengedepankan nilai SATRIA yang
memiliki arti Sigap, Aman, Terpercaya, Ramah, Integritas, dan Amanah.
Posisi:
1. Application Suport Staff
Job Desc :
Requirements :
2. Flutter Specialist
Job Desc :
Requirements :
3. Python Frappe Specialist
Job Desc :
Requirements :
4. Video And Graphics – Admin
Job Desc :
Bertanggung jawab untuk merancang dan membuat materi pembelajaran seperti brosur perusahaan. flyer, kartu, presentasi, label produk, promo media sosial, stiker dan lainnya. Bertanggun jawab atas administrasi dan dokumentasi.
Persyaratan :
Send your updated CV to :
recruitment.tech@anteraja.com
Subject: Position Applied – Name
Dealine : 15 Juli 2021
Job Desc :
- Mendukung penggunaan aplikasi berjalan baik
- Memastikan aplikasi/integrasi front berjalan dengan baik
- Menindaklanjuti tiket dari user
- Berindak sebagai 1st level untuk masalah aplikasi 9retraining, walkarround)
- Berkoordinasi dengan tim produk dan pengembang jika ada masalah mengenai bug
- Melakukan dokumentasi dari issue dan proses penyelasian yang dilakukan
- Mengelola versi log dan mendokumentasi guna visibility dan avaibilty
- Melakukan eksplor aplikasi saat ini sebagai fitur dan quick shorcut
Requirements :
- Lebih disukai jika sudah berpengalaman min. 1 tahun atau pernah di posisi serupa
- Ramah dengan user, dapat berkomunikasi dengan baik dan cepat beradaptasi
- Terbiasa dengan teknologi-teknologi umum saat ini seperti : Datababe Query, API, JSON, MQ, dll.
- Dapat memanage dokumentasi dengan baik
- Memiliki pemahaman yang baik mengenai metodologi project seperti : Waterfall, Agile, Scrum dan lainnya
- Lebih disukai jika memahami satu bahasa pemrograman
2. Flutter Specialist
Job Desc :
- Dapat membaca dan menerapkan ke dalam system dari sebuah design document yang berisikan wireframe, story ataupun flowcharts
- Beromunikasi secara periodic dengan stakholders terkait delivery project (PM, Solution architect, developer and user)
- Memandu dan menjadi bagian dalam kegiatan workshop project (UAT, SIT, KUT Session)
- Melakukan update version control atau source code management
- Memberikan arahan atau panduan do and dont serta limitasi dari framework
- Melakukan explore dan research pada framework untuk inovasi yang baik
Requirements :
- Familiar atau terbiasa dengan framework flutter
- Pernah atau terbiasa menggunakan tools azure devops.Jira atau yang sejenisnya untuk source code management dan version control
- Memiliki kemampuan dan kemauan yang kuat dalam berpikir secara logic
- Memiliki pengetahuan yang baik mengenai relational database, Query SQL, API dan teknologi umum lainnya
- Dapat berkomunikasi dengan baik lebih disukai bila handal berpresentasi
- Berpengalaman kerja di utamakan atau setidaknya pernah menggunakan toolg frappe, android studio, xamarin, kotlin
- Penempatan : Jakarta
3. Python Frappe Specialist
Job Desc :
- Dapat membaca dan menerapkan ke dalam system dari sebuah design document yang berisikan fireframe, story ataupun flowccharts
- Berkomunikasi secara priodic dengan stakholders terkait delivery project (PM, Solution architect, developer and user)
- Memandu dan menjadi bagian dalam kegiatan workshop project (UAT, SIT, KUT Session)
- Melakukan update version control atau source code management
- Memberikan arahan atau panduan do and dont serta limitasi dan ri framework
- Melakukan explore dan research pada framewor untuk inovasi yang lebih baik
Requirements :
- Familiar atau terbiasa dengan framework Frappe / ERPnext
- Pernah atau terbiasa menggunakan tools azure devops, Jira atau yang sejenisnya untuk soruce code management dan version control
- Memiliki kemampuan dan kemauan yang kuat dalam berpikir secara logic
- Memiliki pengetahuan yang baik mengenai relational database, Query SQL, API dan teknologi umum lainnya
- Dapat berkomunikasi dengan baik dan lebih di sukai bila handal berpresentasi
- Berpengalaman kerja di utamakan atau setidaknya pernah menggunakan tools frappe atau python language
- Penempatan : Jakarta
4. Video And Graphics – Admin
Job Desc :
Bertanggung jawab untuk merancang dan membuat materi pembelajaran seperti brosur perusahaan. flyer, kartu, presentasi, label produk, promo media sosial, stiker dan lainnya. Bertanggun jawab atas administrasi dan dokumentasi.
Persyaratan :
- Pendidikan minimal SMK
- Mengetahui dan bisa menggunakan perangkat lunak video dan grafis desain
- Biasa memakai Canva, Adobe Premiere Pro, Movavi Movie Editor, Filmora, Photoshop
- Mempunyai laptop/pc sendiri
- Kepribadian yang rapi
- Wanita, Usia 17 – 25
- Kami mendorong mereka yang berpengalaman untuk melamar
- Bisa langsung bergabung
Send your updated CV to :
recruitment.tech@anteraja.com
Subject: Position Applied – Name
Dealine : 15 Juli 2021