Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Bogor November 2020 BNN

Rekrutmen.NET - BNN adalah Lembaga Pemerintah Non Kementerian (LPNK) Indonesia yang mempunyai tugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap obat terlarang dan bahan adiktif lainnya  . BNN dipimpin oleh seorang kepala yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden melalui koordinasi Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Dasar hukum BNN adalah Undang-Undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narktika. Sebelumnya, BNN merupakan lembaga nonstruktural yang dibentuk berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 17 Tahun 2002, yang kemudian diganti dengan Peraturan Presiden Nomor 83 Tahun 2007.

 Posisi:
Security/Satuan Pengamanan (SC)

Persyaratan Umum :

  • Pendidikan minimal SMA/Sederajat
  • Usia makasimal 35 tahun
  • Berkelakuan baik, sopan dan santun
  • Tidak terikat dengan instansi/perusahaan lain
  • Tidak pernah atau sedang dalam perkara pidana
  • Sehat jasamani dan rohani
  • Tidak buta warna

Persyaratan Khusus :

Diutamakan memiliki sertifikat pelatihan security (minimal Gada Pratama)
Tinggi badan minimal 165 cm dan postur tubuh ideal
Diutamakan mampu mengoperasikan komputer/Ms Office

Persyaratan Administrasi :

  • Surat lamaran
  • Daftar riwayat hidup
  • Pas foto berwarna terbaru ukuran 4×6 (2 lembar)
  • Fotocopy ijazah terakhir dilegalisir
  • Fotocopy KTP dan Kartu Keluarga (KK)
  • Fotocopy Surat Keterangan sehat dari dokter pemerintah (Puskesmas/RSUD)
  • Fotocopy SKCK dari kepolisian dilegalisir
  • Fotocopy Surat Keterangan Bebas Narkoba/Surat Keterangan Pemeriksaan Narkotika
  • Fotocopy sertifikat komputer (jika ada)
  • Fotocopy Kartu NPWP
  • Fotocopy Kartu BPJS (jika bermasalah)

Ketentuan Lain :

Berkas lamaran ditujukan kepada Kepala BNN Kabupaten Bogor, dengan alamat Jalan Segar III No 3 komp. Pemkab Bogor Kelurahan Tengah-Cibinong, paling lambat 11 Desember 2020
Persyaratan administrasi wajib dilengkapi sebelum mengajukan berkas lamaran, apabila persyaratan belum lengkap, maka berkas lamaran tidak akan diproses
Pelamar yang memenuhi syarat akan diumumkan di kantor BNN Kabupaten Bogor pada tanggal 14 Desember 2020

Rekrutmen pegawai Non PNS/Tenaga Kerja Kotrak (TKK) BNN Kabupaten Bogor tidak DIPUNGUT BIAYA apabila ada yang memungut biaya mengatasnamakan BNN Kabupaten Bogor, silahkan konfirmasi kepada : Ketua Panitia Rekrutmen pegawai Non PNS/Tenaga Kerja Kontrak BNN Kabupaten Bogor (Heri Ramdani: 081385140670)l
Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim persyaratan administrasi anda yang ditunjukan kepada :

Kepala BNN Kabupaten Bogor
Jalan Segar III No 3 Komp. Pemkab Bogor Kelurahan Tengah – Cibinong

Paling lambat 11 Desember 2020
Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi. Rekrutmen ini tidak dikenakan biaya apapun.