Lowongan Kerja PT Krakatau Posco - 2019
Rekrutmen.NET - Ada lumayan banyak perusahaan BUMN dan Swasta yang
membuka lowongan kerja bulan ini, sudah ada sekitar 12 perusahaan BUMN yang
membuka lowongan kerja, silakan lihat pada kategori lowongan BUMN pada
situs rekrutmen.net, tentu peluang ini sangat berguna bagi kalian
yang ingin berkarir di perusahaan BUMN, silakan persiapkan diri
kalian untuk dapat bersaing dalam dunia kerja, hanya kandidat yang
berkualitas yang pasti akan di terima, bagi kalian lulusan baru dan
yang sudah berpengalaman, persiapan adalah senjata yang paling baik
untuk mewujudkan karir impian anda. Selamat bersaing, dan untuk
informasi berikut adalah lowongan dari PT Krakatau Posco Energy yang
merupakan salah satu bagian dari Krakatau Group, PT Krakatau Posco
Energy adalah gabungan ( joint venture ) antara PT Krakatau Daya
Listrik (KS Group) dengan Posco Energy ( Posco Group ) dalam bidang
pembangunan industri Tenaga Listrik dengan kapasitas 200 MW. Keduanya
bersinergi memperkokoh perusahaan.
Visi Perusahaan adalah Menjadi Pabrik Baja Terpadu Paling Kompetitif untuk mempersembahkan kebanggaan bagi Indonesia dan Misinya adalah memberikan kontribusi untuk perekonomian Indonesia melalui sinergi dalam menyediakan produk baja yang kompetitif
Saat ini PT Krakatau Posco sedang membutuhkan tenaga kerja, untuk itu kali ini perusahaan sedang membuka lowongan kerja terbaru, bagi kalian pencari kerja yang berminat berkarir di perusahaan ini, silakan lihat informasi posisi, syarat dan cara pendaftrannya berikut ini. mungkin saja sesuai dengan kualifikasi anda, berikut informasi selengkapnya :
Treasury Staff
Civil Engineering
Visi Perusahaan adalah Menjadi Pabrik Baja Terpadu Paling Kompetitif untuk mempersembahkan kebanggaan bagi Indonesia dan Misinya adalah memberikan kontribusi untuk perekonomian Indonesia melalui sinergi dalam menyediakan produk baja yang kompetitif
Saat ini PT Krakatau Posco sedang membutuhkan tenaga kerja, untuk itu kali ini perusahaan sedang membuka lowongan kerja terbaru, bagi kalian pencari kerja yang berminat berkarir di perusahaan ini, silakan lihat informasi posisi, syarat dan cara pendaftrannya berikut ini. mungkin saja sesuai dengan kualifikasi anda, berikut informasi selengkapnya :
Saat ini PT Krakatau Posco sedang membuka lowongan kerja sbb :
Legal Staff
- Sarjana Hukum
- Minimal IPK 3.00
- Usia maksimum 27 tahun
- Lancar berbahasa Inggris (Lisan & Tulisan)
- Memiliki pengalaman sebagai Legal Staff lebih diutamakan
- Bersedia bekerja di Cilegon
- Sarjana Akutansi
- Minimal IPK 3.00
- Usia maksimal 28 tahun
- Lancar berbahasa Inggris (Lisan & Tulisan)
- Memiliki pengalaman kerja di Bank, Finance Management, atau Accounting Firm diutamakan
- Terbiasa dalam menggunakan Microsoft Excel, Word dan Power Point
Civil Engineering
- Sarjana Teknik Sipil
- Memiliki pengalaman 3 – 6 tahun dibidang terkait (gedung pabrik/pabrik manufaktur/pemeliharaan pabrik kimia/konstruksi)
- Ahli dalam menggunakan software teknik sipil minimal SAP2000, ETABS, STAAD
- Mampu untuk menggunakan program analisis struktur gedung dari beton & baja
Jika anda memenuhi syarat dan berminat, silakan melakukan pendaftaran online melalui laman berikut : Pendaftaran
Rekrutmen tidak dikenakan biaya apapun dan hanya pelamar yang memenuhi syarat diproses.