Rekrutmen PT Pamapersada Nusantara (PAMA) Besar-besaran Tahun 2019
Rekrutmen.NET - PT Pamapersada Nusantara (PAMA). PT
Pamapersada Nusantara (PAMA) sebagai perusahaan yang bergerak dalam
bisnis “mining & earthmoving contractor”. Perusahaan ini pada
awalnya dari divisi rental PT United Tractors Tbk dan sampai pada tahun
1993 PAMA berdiri sendiri. Sudah ada beberapa proyek penambangan
(batubara, emas & quarry), proyek konstruksi, penyiapan lahan dan
logging menjadi kompetensi yang dimiliki PAMA. Hingga dengan saat ini,
PAMA sudah memiliki anak perusahaan, diantaranya PT Kalimantan Prima
Persada, PT Prima Multi Mineral, PT Pama Indo Mining, PT Asmin Bara
Bronang, PT Asmin Bara Jaan, dan PT Multi Prima Universal. PAMA
menjalankan juga program tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate
Social Responsibility/CSR), kali ini focus pada program meningkatkan
kemandirian masyarakat, yaitu dalam peningkatan mutu pendidikan dan juga
peningkatan pendapatan masyarakat (Income Generating Activity/IGA).
Dengan
memiliki semangat inovasi yang tak pernah lepas dalam setiap aspek
operasional PAMA. Maka dengan melakukan penerapan teknologi yang tepat
dan terbaru menjadi salah satu upaya berkelanjutan untuk menjamin
tepenuhinya permintaan pelanggan. PAMA akanterus mengembangkan diri dan
maju bersama seluruh pemangku kepentingan.Saat ini PAMA tengah membuka rekrutmen besar-besaran untuk banyak posisi di bawah ini:
Management Development Officer
Requirement
- S1 Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Tambang, Teknik Geologi, Teknik Sipil, Teknik Industri
- IPK Min 3.00
- Bersedia ditempatkan di Seluruh Jobsite PAMA
- Usia Max 27 tahun (Fresh), 35 tahun (Exp)
- Rooster 8 pekan onsite, 2 pekan offsite
Data Evaluator
Requirement
- S1 Statistik, Teknik Informatika, Teknik Industri
- IPK Min 3.00
- Bersedia ditempatkan di Seluruh Jobsite PAMA
- Usia Max 27 tahun (Fresh), 35 tahun (Exp)
- Rooster 8 pekan onsite, 2 pekan offsite
Bussines Development Officer
Requirement
- S1 Teknik Tambang, Teknik Geologi
- IPK Min 3.00
- Bersedia ditempatkan di Seluruh Jobsite PAMA
- Usia Max 27 tahun (Fresh), 35 tahun (Exp)
- Rooster 8 pekan onsite, 2 pekan offsite
- Production Grup Leader
- Finance and Administration Officer
- Talent Development Officer
- Finance and Administration Officer
- Enginering Grup Leader
- Instruktur Operation
- External Relationship Officer
- Data Evaluator
- Production Grup Leader
- Human Capital Grup Leader
- Information System Officer
- Talent Development Officer
- Bussiness Development Officer
Jika anda berminat, silakan kirimkan lamaran online anda dengan mendaftarkan diri secara online melalui laman ini : www.recruitment.pamapersada.com
Batas pendaftaran 13 maret 2019.
Rekrutmen tidak dipungut biaya apapun.