Lowongan Kerja Management Trainee PT Krakatau Bandar Samudera 2019
Rekrutmen.NET - Bagi kalian para lulusan baru yang sedang cari kerja,
sebaiknya pilih posisi level fresh graduate, dari level ini akan banyak
menambah pengalaman anda, dan berguna untuk karir anda kelak, ingatlah
semuanya ini hanya tinggal menunggu waktu, asal anda memang sudah
bekerja keras dengan baik, pasti pekerjaan yang anda minati akan anda
bisa dapat. Berikut ini kami mendapatkan informasi lowongan kerja dari
PT Krakatau Steel, PT Krakatau Steel merupakan perusahaan BUMN yang
bergerak dalam memproduksi baja. saat ini, Krakatau Steel sudah
melakukan pengembangan dan perluasan wilayah usahanya dengan menggandeng
perusahaan produsen baja besar dan ternama dunia seperti Pohang Iron
& Steel Corporation dari Korea Selatan, Nippon Steel dari Jepang hal
ini dilakukan demi meningkatkan kuantitas produksi dan kualitas produk
baja Krakatau Steel yang terus mendorong percepatan diversifikasi
produk, supaya perusahaan bisa menjangkau kebutuhan pasar lebih spesifik
dengan harga yang kompetitif. Kerjasama tersebut menjadi peluang bagi
perusahaan untuk meningkatkan kapasitas produksi baja Indonesia yang
mulai berkembang, seiring dengan berlakunya UU no 9 Tahun 2009 tentang
kewajiban untuk mengolah bahan tambang menjadi produk hilir tambang
sekaligus memanfaatkan tren hilirisasi industri pertambangan. pada saat
ini PT Krakatau Bandar Samudera sedang membuka lowongan kerja untuk beberapa
posisi, berikut informasi selengkapnya :
Posisi :
Management Trainee
Latar belakang pendidikan
Manajemen Pengiriman D3;
Persyaratan Umum
Bagi kalian yang berminat, silakan Kirimkan lamaran Anda ke link berikut : Pendaftaran
Rekrutmen tidak dipungut biaya apapun.
Posisi :
Management Trainee
Latar belakang pendidikan
Manajemen Pengiriman D3;
- D3 Teknik Elektro;
- D3 Teknik Mesin;
- D3 Teknik Sipil;
- S1 Akuntansi;
- S1 Teknik Elektro;
- S1 Teknik Industri;
- S1 Teknik Informatika;
- S1 Teknik Mesin;
- S1 Teknik Sipil.
Persyaratan Umum
- Warga Negara Indonesia (WNI).
- IPK minimal 3,00 pada skala 4 poin.
- Akreditasi minimum utama "B".
- Usia maksimal 27 tahun pada 1 Desember 2018.
- Fasih berbahasa Inggris, baik lisan maupun tulisan.
- Bersedia ditempatkan di Cilegon Banten.
- Ikuti dan lewati proses seleksi.
- Memiliki integritas, jujur, dan bertanggung jawab.
- Sehat jasmani dan rohani.
Bagi kalian yang berminat, silakan Kirimkan lamaran Anda ke link berikut : Pendaftaran
Rekrutmen tidak dipungut biaya apapun.