Lowongan Kerja Teller Bank Mandiri Syariah
Saya yakin kalian pasti berminat untuk berkarir bersama PT Bank Syariah Mandiri, jadi inliah waktu yang tepat untuk anda, saat ini Syariah mandiri sedang membuka lowongan kerja terbaru, berikut ini informasi posisi dan persyaratannya :
Teller
Teller (TL)
Qualifications
- Male
- Maximum 25 years old
- Minimum possess Associate degree in any major
- Computer literated
- Attractive look
- Minimum height 170 cm
- Have good communication skill
- Highly motivated in learning and working
- Well-behaved
Retail Sales Executive (RSE)
Qualifications
Baca Juga
- PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Buka Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru Oktober 2024
- PT Bank Panin Indonesia Tbk (Panin Bank) Buka Lowongan Kerja Terbaru Oktober 2024
- Lowongan Kerja SMA SMK D3 D4 S1 Terbaru PT Sayap Mas Utama (Wings Group) April 2024
- Lowongan Kerja Officer Development Program (ODP) PT Toyota-Astra Motor April 2024
- Rekrutmen Officer Development Program (ODP) Bank BNI 2024
- Lowongan Kerja BRI Group Batch 6 Oktober 2022
- Male / Female
- Maximum 29 years old
- Minimum possess Associate degree in any major
- Computer literated
- Attractive look
- Have good communication skill
- Highly motivated in learning and working
- Well-behaved
Syarat Berkas :
- Surat lamaran
- CV
- pas foto warna 3x4 cmFoto seluruh badan warna
- Foto copy ijazah dan transkip nilai
- SKCK
Bagi yang berminat, silakan kirimkan lamaran kalian ke :
PT. Bank Syariah Mandiri KC Pontianak
Jl. Sultan Abdurrachman No. 23
Pontianak
Kalimantan Barat
Penerimaan lamaran seblu tanggal 31 maret 2018 .
cantumkan kode posisi pada sudut kanan atas amplop lamaran anda.
rekrutmen ini tidak dipungut biaya atau Gratis!