Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT Mandiri Tunas Finance

Rekrutmen.net - Pengalaman kerja bisa di peroleh dari mana saja, dengan membuka usaha sendiri kita juga bisa mendapatkan pengalaman dari usaha tersebut, anda bisa memaksimalkan usaha dan pekerjaan dengan mengaitkan bisnismu dengan pekerjaan yang hendak kamu lamar. Misalnya selama anda berkecimpung di bisnis anda, maka anda nantinya akan mendapatkan keahlian dan keahlian tersebut bisa bermanfatt bagi pekerjaan anda nantinya. dalam mengelola usaha tentu membutuhkan disiplin, manajemen waktu, dan manajemen SDM yang baik, terlebih lagi harus memiliki soft skill yang pasti akan berguna di posisi kerja apapun. untuk itu anda bisa meyakinkan perusahaan yang anda lamar, bahwa tujuan pengalamanmu dalam mengelola bisnis adalah poin plus bagi perusahaanya. berikut ini kami akan berikan informasi lowongan kerja yang berasal dari PT Mandiri Tunas Finance, Pada tanggal 6 Februari 2009, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk resmi mengakuisisi 51% saham PT Tunas Financindo Sarana. Saham yang diakuisisi oleh PT Bank Mandiri (Persero) Tbk adalah milik PT Tunas Ridean Tbk (26%) dan milik PT Tunas Mobilindo Parama (25%). PT Tunas Financindo Sarana pada awal didirikan tahun 1989 dengan nama awalnya PT Tunas Financindo Corporation, lalu kemudian pada tahun 2000 berubah nama menjadi PT Tunas Financindo Sarana dengan brand "Tunas Finance" dan setelah diakuisisi saham oleh PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, lalu nama PT Tunas Financindo Sarana berubah menjadi PT Mandiri Tunas Finance dengan brand baru "Mandiri Tunas Finance".sejak tahun 2009 hingga saat ini PT Mandiri Tunas Finance dimiliki oleh PT Bank Mandiri (Persero) Tbk sebesar 51% (lima puluh satu persen) dan PT Tunas Ridean Tbk sebesar 49% (empat puluh sembilan persen). Saat ini PT Mandiri Tunas Finance sedang membuka lowongan kerja, berkut informasi selengkapnya :

Posisi Tersedia :
Management Trainee
  • Program pendidikan yang dirancang untuk menyiapkan future leaders Mandiri Tunas  Finance melalui pengembangan karir jalur cepat (fast track).
Requirement

  • Lulusan Pendidikan min. S1  segala jurusan dari Universitas terkemuka
  • Memiliki IPK minimum 3,00
  • Pelama Berusia maksimum 25 Tahun
  • Mampu berbahasa Inggris (lisan  dan tulisan)
  • Antusias, kreatif, berorientasi pada hasil, dan percaya diri
  • Memiliki pengalaman organisasi
  • Mahir dalam menggunakan Microsoft Office
  • Belum menikah & bersedia untuk tidak menikah selama masa pendidikan berlangsung
  • Bersedia  penempatan di seluruh  kantor MTF  di Indonesia
  • Bersedia untuk menjalani ikatan dinas dalam waktu yang ditentukan

Bagi kalian yang ingin n bergabung bersama PT Mandiri Tunas Finance kamu akan mendapatkan kesempatan untuk :
  • Jalur percepatan karir yang jelas dan lebih cepat
  • Pelatihan kompetensi secara komprehensif pada semua fungsi bisnis
  • Eksplorasi kemampuan diri dengan aktivitas dan tanggungjawab kerja yang menantang
Bagi kalian yang berminat, Silahkan daftarkan diri anda melalui laman ini : Pendaftaran
Rekrutmen ini tidak dipungut biaya sama sekali dan hanya pelamar yang mememuhi syarat yang akan diproses.