Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Management Trainee Dasihatsu Sales Operation

Rekrutmen.NET - Setalah bekerja banyak pekerja yang mengeluh dan putus asa karena karirnya yang  sudah mentok atau tidak bisa mendapat promosi jabatan lagi, walaupun memang sudah lama sekali bekerja diperusahaan tersebut, promosi jabatan tetap terbatas dan ada alasan kenapa posisi jabatan yang terbatas atau tidak luas. tapi tidak terkecuali jika anda berprestasi dan keahlian yang anda puntya dibutuhkan diperusahaan tersebut. namun biasanya peraturan perusahaan menetapkan setiap posisi hanya bisa diduduki oleh pegawai berdasarkan prestasi, pengalaman dan tingkat pendidikan. Jadi misalnya pekerja tersebut lulusan SMA sederajat, mungkin anda akan memiliki batas promosi jabatan. ini artinya, anda tidak bisa naik jabatan. namun hal ini bisa diatasi dengan melanjutkan pendidikan ke tingkat lebih tinggi. anda bisa bekerja sembari kuliah. pintarlah mengatur waktu agar tidak terjadi bentrok. pendidikan sangat penting untuk karir anda dimasa depan. Berikut ini kami akan berikan informasi lowongan dari PT Astra Daihatsu Motor yang merupakan agen Pemegang Merek Daihatsu di Indonesia dan produsen kendaraan merek Daihatsu/Toyota, dan komponen serta bisnis terkait, Grup Daihatsu terus membangun dirinya untuk menjadi "Merek Global yang di sukai seluruh Dunia" perusahaan ini memiliki kepercayaan diri dan kebanggaan, melalui produksi mobil yang inovatif dan terkemuka di setiap era. Slogan baru "Innovation for Tomorrow" menjadi komitmen perusahaan untuk selalu mewujudkan inovasi dengan menghasilkan produk-produk berkualitas tinggi yang dapat memberikan manfaat bagi masyarakat luas dan ramah lingkungan. saat ini Daitahsu sales operation sedang membuka lowongan terbaru, berikut ini informasi selengkapnya:



Posisi :
Management Trainee (MT)\
  • Sales
  • Service
  • Administration
General Requirements
  • Bachelor Degree (S1).
  • High interest in automobile industry.
  • Good interpersonal and leadership skills.
  • Strong communication skill and hard work.
  • Willing to be placed in all over Indonesia. 

Bagi kalian yang memenuhi syarat dan berminat melamar posisi ini, silakan lakukan pendaftaran online melalui laman ini : Pendaftaran. Rekrutmen ini tidak dipungut biaya sama sekali. Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan diproses.