Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Terbaru TRANS7 Untuk Banyak Posisi

Rekrutmen.Net -Sekarang sudah jamannya serba canggih, sangat jauh berbeda dari jaman yang dulu-dulu, perubahan terjadi di segala bidang, terkhususnya dalam hal rekrutmen kerja, dahluu mungkin kita hanya mengenal melamar pekerjaan yaitu melalui pos atau datang langsung, nah kalau sekarang, ada cara lain yang bisa menghemat waktu anda, yaitu bisa melalui email, website, jobfair, sosial media, dll. dengan keberadaan teknologi inilah harusnya anda manfaatkan sebagai pencari kerja karena sudah diberikan kemudahan. dalam hal melamar kerja, sudah tidak sedikit perusahaan yang melakukan rekrutmen karyawannya secara online dan juga email. Banyak hal positif yang didapat dari sistem rekrutmen ini, mulai dari pelamar kerja hingga perusahaan. kemajuan teknologi mendorong perubahan yang signifikan dari berbagai sektor tak terkecuali dunia pekerjaan. untuk itu pelamar kerja agar memanfaatkan sistem rekrutmen ini, selain menghemat waktu, tenaga dan juga biaya. Anda dapat dengan mudah melamar pekerjaan dari perusahaan yang berada di luar kota atau daerah anda melalui pendaftaran online atau email, anda tidak perlu menghabiskan waktu dan biaya hanya untuk melakukan perjalanan mengantar lamaran. anda cukup menggunakan perangkat komputer disertai internet agar dapat mengakses situs pendaftaran atau via email.Berikut ini kami akan berikan informasi lowongan kerja yang berasal dari Trans7 (sebelumnya bernama TV7) merupakanstasiun televisi swasta nasional di Indonesia. Trans7 awalnya menggunakan nama TV7, dan pertama kali melakukan siaran perdananya secara terestrial di Jakarta pada 23 November 2001 dan pada saat itulah mayoritas sahamnya dimiliki oleh Kompas Gramedia. Pada tanggal 4 Agustus 2006, Trans Corp mengakuisisi mayoritas saham TV7. Meski sejak itulah TV7 dan Trans TV resmi bergabung, namun ternyata TV7 masih dimiliki oleh Kompas Gramedia, sampai TV7 akhirnya melakukan re-launch (peluncuran ulang) pada 15 Desember 2006 dan menggunakan nama baru, yaitu Trans7. saat ini Trans7 membuka lowongan kerja terbaru untuk beberapa posisi, berikut informasi posisi dan persyaratan yang dibutuhkan :



Posisi yang tersedia :

  • ACCOUNT EXECUTIVE
  • ACCOUNTING
  • ADMINISTRATION
  • CAMERA PERSON
  • COMMERCIAL TRAFFIC
  • COMPLIANCE
  • CREATIVE
  • FASHION STYLIST
  • FLOOR DIRECTOR
  • HR. INFORMATION SYSTEM
  • INFORMATION TECHNOLOGY
  • LEGAL
  • LIGHTINGMAN
  • LOGISTIC
  • MAKE UP
  • MECHANICAL ELECTRICAL
  • MOTION GRAPHIC
  • ON AIR PRESENTATION
  • ORGANIZATION DEVELOPMENT
  • PRESENTER
  • PROCUREMENT
  • PRODUCER
  • PRODUCTION ASSISTANT
  • PROMO PRODUCER
  • PUBLIC RELATIONS
  • QUALITY CONTROL
  • RECRUITMENT
  • REPORTER
  • SCRIPTWRITER
  • SET BUILDER
  • SET PROPERTY
  • TECHNICAL SUPPORT
  • TELECOMMUNICATION SERVICES
  • TRAINING
  • VIDEO EDITOR
  • VIRTUAL GRAPHIC DESIGNER
  • VOICE OVER
  • WARDROBE PERSON

Persyaratan Umum :
  • Berusia maksimal 27 tahun
  • Memilik nilai IPK min 3.00
  • Assertive, energetic, Having Ability to work in fast paced environment
  • Having good interpersonal and Communication Skills 
Bagi kalian yang memenuhi syarat dan berminat dengan posisi yang tersedia, silakan langsung saja melakukan pendaftaran secara online melalui laman berikut : Pendaftaran\
Batas pendaftaran tanggal 30 juni 2017. Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan diproses, semoga informasi lowongan kerja Trans7 ini bermanfaat bagi kalian pencari kerja Indonesia.